Artikel
SOSIALISASI TBC 2024
23 November 2024 10:44:07
Jaka
96 Kali Dibaca
Berita Desa
Pada hari Rabu tanggal 20 November 2024 di balaidesa Gemblengmulyo telah diadakan Sosialisasi TBC, yang dihadiri oleh Kepala Desa dan perangkat desa, Forkopmpincam, para ketua RT dan RW, BPD, LPMD serta tokoh masyarakat.
Para Nara Sumber mengatakan bahwa begitu pentingnya kesehatan, Maka dari itulah, pencegahan utama agar tidak terjangkit TBC adalah sebagai berikut:
- Makan teratur
- Menjaga pola tidur sehat
- Berhenti merokok.
Desa Gemblengmulyo
Terima Kasih